Kerja Bakti Warga Bersama Perangkat Desa dan Babinsa Pondokjoyo Pos Ramil 0824/31 Semboro, Bersihkan Lingkungan Balai Desa

    Kerja Bakti Warga Bersama Perangkat Desa dan Babinsa Pondokjoyo Pos Ramil 0824/31 Semboro, Bersihkan Lingkungan Balai Desa

    JEMBER – Setelah liburan Hari Raya Idul Fitri dalam cuaca musim penghujan, kondisi kantor Balai Desa Pondokjoyo Kecamatan Semboro Kabupaten Jember, terlihat kotor dan suram karena rerumputan yang tumbuh liar dihalaman kantor desa tersebut. Sehingga dilakukan kerja bakti pembersihan oleh warga dan perangkat desa serta Babinsa pada Sabtu 12/04/2025.

    Sasaran Kerja Bakti adalah halaman depan dan lingkungan sekitar Balai Desa, baik pembersihan rerumputan yang tumbuh liar maupun perempesan ranting pohon, dehingga terlihat bersih dan asri kembali.

    Danposramil 0824/31 Semboro dalam wawancaranya membenarkan adanya kegiatan tersebut, dalam menjaga kebersihan lingkungan Balai Desa sebagai tempat pelayanan masyarakat. Babinsa sudah saya perintahkan membantu pelaksnakaan kerja bakti tersebut untuk memelihara budaya gotong royong masyarakat.

    Dandim 0824/Jember Letkol Arm Indra Anbdriansyah mendukung kegiatan tersebut dalam memantapkan kemanunggalan TNI – Rakyat sekaligus memotivasi budaya gotong royong. Tegasnya. (Siswandi)

    pendim jember
    siswandi

    siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Pasiter Kodim  0824/Jember Bersama Petugas...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Koramil 0824/06 Ledokombo Kawal...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    PERS.CO.ID: Jaringan Media Jurnalis Independen
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Nagari TV, TVny Nagari!
    Kodim 0824/Jember Terima Tim Wasgiat Binsat dari Mabesad
    Komitmen Keberlanjutan KAI Logistik: Penguatan Moda KA, Digitalisasi, dan Aksi Hijau

    Ikuti Kami